Kabarnya ponsel ini di banderol dengan harga 170 euro untuk harga diluar indonesia dan untuk harga wilayah indonesia sendiri berkisaran 2.9 juta. Ponsel ini telah memiliki spesifikais yang tak kalah kerennya dengan ponsel lainnya yakni telah dillengkapi dengan fitur akses internet dengan jaringan3G HSDPA 900/2100. Untuk memory internalnya terdapat memori penyimpanan dengan kapasitas 4GB dan kamu juga bisa menambahkan memori SDCard hingga 32GB.
Untuk spesifikasi Acer Liquid Z5 ini telah mengusung dapur pacu dengan processor bertipe Dual-Core 1.3 GHz Cortex dengan Chipshet yang digunakan daribesutan Mediatek MT6572. Processor tersebi akan mengoperasikan sistem operasi dengan basis Android Jelly Bean versi 4.2.2 dengan pemakaian RAM yang masih tergolong kecil yaitu 512MB RAM. Pada fitur kamera sendiri terdapat dua buah kamera yaitu kamera dengan resolusi 5MP terpampang pada kamera utama atau kamera belakang dan juga pada bagian depan diatas layar sentuh juga dihiasi dengan kamera depan.
Acer Liquid Z5
Spesifikasi Acer Liquid Z5
- GENERAL
- DISPLAY
- MEMORY
- MESSAGING
- CAMERA
- CONNECTIVITY
- ENTERTAINMENT
- TECHNOLOGY
- NETWORK
- OTHERS FEATURES
Harga Acer Liquid Z5
Harga Baru : -Harga Bekas: -