Spesifikasi Oppo Yoyo R2001 ini dibekali dengan fitur dual sim, jadi memungkinkan pengguna mengaktifkan dua kartu secara bersamaan. Selain itu pada sisi dapur picu ponsel ini dibekali dengan Processor 1.3 GHz Quad-Core MediaTek. Didukung dengan sistem grafis berjenis GPU Mali-400 MP2. Kemampuan CPU ini didukung dengan kapasitas RAM yang cukup besar yakni 1GB RAM. Dan untuk memori internal mempunyai kapasitas 4GB dan slot memory up to 32GB.
Sistem operasi yang ada pada ponsel ini adalah OS Android v4.2.2 Jelly Bean. Lalu, pada urusan kamera ponsel ii dibekali dengan dual kamera yakni pada Kamera Belakang 8 MP, 3264 x 2448 pixels, dengan fitur autofocus, LED flash, Geo-tagging, touch focus, face detection. Dan untuk Kamera Depan menggunakan kamera 2MP.
Oppo Yoyo R2001
Spesifikasi Oppo Yoyo R2001
- Dual SIM- 2G GSM 850/900/1800/1900
- 3G HSDPA 850/900/1900/2100
- 4.7 inch 960x540 IPS
- OS 4.2.2 (Jelly Bean) COLOR OS
- Processor 1.3 GHz Quad-Core MediaTek.
- Memory Internal 4GB.
- Tersedia Slot Memory Card up to 32 GB.
- 1 GB RAM.
- Jaringan HSDPA 42.2Mbps, HSUPA 11.5Mbps
- GPU Mali-400 MP2.
- A-GPS Support dan GLONASS.
- Bluetooth v4 with A2DP
- Kamera Belakang 8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash, Geo-tagging, touch focus, face detection.
- Kamera Depan 2MP.
- Kedua Kamera-nya Support Rekam Video Hingga 1080p @30fps
- Touch gloves (bisa disentuh meskipun menggunakan sarung tangan seperti OPPO Neo)
- Dirac HD Technology
- USB OTG support (plug in a mouse, keyboard, flashdisk)
Kelebihan Oppo Yoyo R2001
- Hot Knot, Screen Transfer Technology. Dengan fitur ini, memudahkan Anda untuk transfer / berbagi file seperti foto, video, musik dan dokumen hanya dengan menempelkannya pada layar penerima. Kecepatan transfer fitur ini setara dengan kecepatan transfer pada wi-fi.
- Gesture Operation. Dengan fitur ini Anda bisa mengatur pola gesture untuk mengaktifkan pilihan dengan lebih cepat dari gesture panel. Pada ColorOs 1.2 anda bisa menambahkan hingga 13 pola gesture layar mati, dan dapat disesuaikan dengan fungsi yang sering anda gunakan.
- App Security, di fitur ini keamanan data akan terjaga karena dengan fitur ini dapat disediakan pengaturan memantau, mengijinkan atau memblokir suatu aplikasi ketika mengakses data.
- O-Cloud, merupakan layanan cloud storage disertai fitur FindPhone dan penyimpanan album hingga 5GB.
Harga Oppo Yoyo R2001
Harga Baru : Rp 3.000.000Harga Bekas : Rp
Baca juga Harga Oppo Joy R1001 (Versi terbaru Ponsel Oppo)
pencarian terakhir : harga oppo yoyo r2001, spesifikasi oppo yoyo r2001, harga oppo yoyo r2001 di indonesia, harga baru oppo yoyo r2001, harga bekas oppo yoyo r2001, promo oppo yoyo r2001, jual oppo yoyo r2001, toko oppo yoyo r2001, perbandingan oppo yoyo r2001, kelebihan oppo yoyo r2001, kelemahan oppo yoyo r2001, oppo yoyo r2001 rusak, oppo yoyo r2001