Harga Samsung Galaxy S4 Mini Terbaru Update September 2014

Samsung Galaxy S4 Mini merupakan smartphone versi mini dari Samsung Galaxy S4 yang dulunya sudah populer. Sebelumnya Samsung juga mengeluarkan versi mini dari Galaxy S3. Kini samsungpun mengeluarkan versi mini ponsel pintar dari keluarga varian Samsung Galaxy S Series. Galaxy S4 Mini ini pertama kali dikelalkan ke publik pada Agustus lalu di Korea Selatan.

Harga Samsung Galaxy S4 Mini ini dibanderol dengan harga yang cukup menguras kantong. Yakni pada kisaran Rp 4.9 Juta rupiah (harga di tiap daerah berbeda). Memang lebih murah jika dibandingkan versi konvensionalnya yakni  Harga Samsung Galaxy S4 yang dibanderol sekitar Rp 7 Jutaan. Meski begitu Galaxy S4 Mini ini juga tak bisa dipandang remeh. Spesifikasi yang dibawakan sudah termasuk ponsel kelas atas.

Spesifikasi Samsung Galaxy S4 Mini ini sudah dibekali dengan berbagai fitur yang handal. Dari display layar yang digunakan. S4 Mini ini menggunakan layar 4.3 inches Super AMOLED capacitive touchscreen dengan resolusi sebesar 540 x 960 piksel (256ppi) yang akan memperluas sentuhan anda dan memudahkannya. Dan untuk urusan dapur picu, S4 Mini ini diusung dengan pemakaian Qualcomm MSM8930 Snapdragon 400 CPU Dual-core 1.7 GHz dan ditambah pemakaian RAM dengan kapasitas 1,5 GB RAM.

Samsung Galaxy S4 Mini

Samsung Galaxy S4 Mini


Fitur Samsung Galaxy S4 Mini lainnya adalah pada kamera, pada kamera utama dibekali dengan pemakaian kamera berkapasitas 8MP dengan kualitas 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash,Geo-tagging, touch focus, face detection, HDR, panorama. Dan untuk kamera sekunder dibekali dengan kamera 1.9 MP. Lebih lengkapnya mari baca detail spesifikasi dibawah.

Spesifikasi Samsung Galaxy S4 Mini

  • Quad-band GSM/GPRS/EDGE; quad-band 3G with HSPA; LTE
  • 4.3" 16M-color qHD Super AMOLED capacitive touchscreen; 256ppi
  • Android OS v4.2.2 Jelly Bean with TouchWiz UI
  • Dual-core 1.7GHz Krait CPU, Adreno 305 GPU; Qualcomm Snapdragon 400 chipset
  • 1.5GB of RAM
  • 8 MP autofocus camera with LED flash, 1080p video recording @ 30fps, continuous autofocus and stereo sound
  • 1.9 MP front-facing camera, 1080p video recording
  • Dual-band Wi-Fi a/b/g/n/ac, Wi-Fi Direct and DLNA
  • GPS with A-GPS, GLONASS
  • 8/16GB of built-in storage
  • microSD card slot
  • microUSB 2.0 port
  • Bluetooth v4.0
  • NFC
  • IR port for remote control functionality
  • Stereo FM radio with RDS
  • Standard 3.5 mm audio jack
  • Accelerometer and proximity sensor
  • Active noise cancellation with dedicated mic
  • Ample 1,900mAh battery; user replaceable

Kelemahan jika dibandingkan versi sebelumnya Samsung Galaxy S4 adalah di S4 Mini ini adalah :
Kelemahan utama :
  • 720p layar yang tersedia dalam kisaran harga
  • Tidak ada Air View, gerakan udara atau Multi-view
  • Underpowered, dibandingkan dengan Galaxy S4
  • Desain Tetap

Harga Samsung Galaxy S4 Mini

Harga Baru :  Rp 4.900.000
Harga Bekas : Rp ,-

Artikel ini terkait dengan Artikel sebelumnya Review Samsung Galaxy S4