Harga Asus Zenfone 4, HP Asus Murah April 2015

Harga Asus Zenfone 4 - Nama asus mungkin sudah tidak asing lagi di telingga pembaca. Asus adalah produsen komputer atau laptop. Asus masuk di dunia smartphone dengan brand andalannya asus zenfone. Kini asus merilis produk terbarunya asus zenfone 4. Ponsel ini memiliki spesifikasi yang cukup bagus dikelas low end. Berapa Harga Asus Zenfone 4?

Harga asus zenfone 4 terbilang cukup murah yakni hanya berkisara Rp 1 Jutaan. Ponsel ini bisa dikatakan mempunyai spesifikasi unggulan dan mampu bersaing dengan ponsel-ponsel saingan dikelas low end. Asus Zenfone 4 ini merupakan smartphone termurah yang compatible dengan sistem android paling baru Android KitKat yang ada di Indonesia. OS bawaan pabriknya adalah OS Android Jelly Bean, namun diponsel ini OSnya dapat diupgrade menjadi Android KitKat versi terbaru v4.4.2.

http://www.teknokita.com/harga-asus-zenfone-4s/

Spesifikasi Asus Zenfone 4 ini bisa dikatakan cukup mumpuni. Berbekal prosesor dengan CPU Intel Atom Z2520, Dual-core 1.2 GHz yang didukung oleh sistem grafis dari GPU PowerVR SGX544MP2 membuat ponsel ini mantab dalam jajaran dapur picunya. Untuk menunjang kinerja ponsel ini dibekali dengan RAM yang cukup besar yakni 1 GB RAM dan dengan dukungan memory internal yang cukup besar yakni 4 GB.

http://www.teknokita.com/harga-asus-zenfone-5/

Layar asus zenfone 4 ini dibekali dengan layar 4 inchi dengan jenis layar TFT capacitive touchscreen, 16M colors. Yang semakin kokoh dengan dukungan baterai dengan daya Li-Po 1170 mAh battery.

http://www.teknokita.com/harga-asus-zenfone-6/

Asus Zenfone 4

Harga Asus Zenfone 4

http://www.teknokita.com/harga-asus-zenfone-2/

Spesifikasi Asus Zenfone 4

  • Dimensi 124.4 x 61.4 x 11.2 mm
  • Berat 115 g
  • Layar 480 x 800 pixels, 4.0 inches (~233 ppi pixel density)
  • Jenis layar TFT capacitive touchscreen, 16M colors
  • Warna Hp Black, White, Red, Blue, Yellow
  • Memory Internal 4 GB
  • Slot microSD, up to 32 GB
  • Ram : 1 GB RAM
  • Internet : HSDPA, 42.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps
  • Konektivitas: Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, Wi-Fi hotspot, microUSB v2.0
  • OS : Android OS, v4.3 (Jelly Bean)
  • CPU : Intel Atom Z2520, Dual-core 1.2 GHz
  • GPU PowerVR SGX544MP2
  • Sesnor : Accelerometer, proximity
  • Kamera belakang : 5 MP, 2592 x 1944 pixels, Video
  • Kamera depan : 0,3MP (VGA)
  • Baterai : Li-Po 1170 mAh battery

http://www.teknokita.com/daftar-harga-hp-asus-zenfone-semua-series/

Harga Asus Zenfone 4

Harga Baru : Rp 1.099.000
Harga Bekas : Rp -

SUMBER